Laman ini merupakan blog berisikan catatan kegiatan, gagasan, dan opini yang ditulis langsung oleh Rektor Universitas Islam Indonesia, dengan pengelolaan blog oleh Direktorat Hubungan Masyarakat UII.

Wisudawan, Asah Keterampilan Masa Depan!

Saudara tidak mungkin lari dari masa depan yang menghadang di depan. Cara paling bijak adalah mempersiapkan diri untuk menyambutnya dengan suka cita. Saudara harus terus mengasah diri untuk lebih siap menjemputnya. Masa depan membutuhkan…

Mendekati Surga dengan Bisnis Indekos

Saudara boleh percaya atau tidak, terhadap judul di atas. Begini argumennya. Mencari ilmu wajib hukumnya untuk semua kaum Muslim. Para pencari ilmu, kata Rasulullah, berada di jalan Allah sampai dia kembali. Para mahasiswa ketika berangkat…

Kecendekiawanan yang Membabit

Tanpa merasa mempunyai legitimasi, tulisan ini dibuat sebagai titipan pemimpin universitas kepada guru besar (profesor), baik yang baru diangkat maupun yang sudah lama menduduki jabatan tersebut. Guru besar adalah jabatan akademik tertinggi…

Menjemput Masa Depan

Semua warga Universitas Islam Indonesia (UII) tidak punya pilihan lain, kecuali semakin tekun memanjatkan syukur kepada Allah atas kepercayaan bangsa Indonesia yang masih tinggi. Pada pertengahan Agustus 2019, sebanyak hampir 6.000 mahasiswa…

Kolegial, Digital, Mondial

Ketiga kata kunci di atas adalah tema besar yang diusung oleh warga Universitas Islam Indonesia (UII) dalam satu tahun mendatang, 2020. Ketiganya dapat ditautkan dengan tema besar Rencana Strategis UII 2019-2022, yang terdiri dari tiga tujuan…

Cultivating ARCHITECT Values

I do believe, none of artefacts, including the architectural ones that are value-free. They are indeed value-laden. There are certain values inscribed when developing the artefacts. I will take this opportunity to bring the discussion about…

Foto Pilihan

PENGAMBILAN SUMPAH. Momen pelaksanaan pelantikan dan pengambilan sumpah Rektor Universitas Islam Indonesia Periode 2018-2022, Fathul Wahid, S.T., M.Sc., Ph.D. (Foto: Jerry Irgo)

PIMPINAN BARU. Bertempat di Auditorium Abdulkahar Mudzakkir, Pengurus Yayasan Badan Wakaf telah resmi melantik Rektor dan Wakil Rektor UII Periode 2018-2022. Simak profil pimpinan baru UII. (Posted by Humas)

FATHUL WAHID, ST., M.Sc., Ph.D.
Rektor

Fathul Wahid menjabat sebagai Rektor UII untuk periode 2018-2022. Fathul adalah dosen sekaligus pakar di bidang sistem dan teknologi informasi (TI) lulusan program Doktor dari University of Agder, Norwegia.

VIP Magazine

Anda bisa membaca artikel tentang berbagai kegiatan di UII yang dimuat di VIP Magazine melalui pranala yang tersedia di bawah ini. VIP Magazine adalah majalah korporat dwibahasa milik Universitas Islam Indonesia yang terbit secara berkala.