Laman ini merupakan blog berisikan catatan kegiatan, gagasan, dan opini yang ditulis langsung oleh Rektor Universitas Islam Indonesia, dengan pengelolaan blog oleh Direktorat Hubungan Masyarakat UII.

Menyuarakan Kebenaran, Mengungkap Kebohongan

Keluarga besar Universitas Islam Indonesia (UII) bersyukur atas nikmat yang tak berhenti terlimpah. Pagi ini, seorang kolega kita mendapatkan amanah jabatan baru, sebagai profesor: Prof. Dr. Tamyiz Mukharrom. Untuk itu, kita semua menyampaikan…

Akal Sehat Kaum Terpelajar

Para guru dan senior yang saya hormati. Kang Jana, terima kasih sudah mengundang Universitas Islam Indonesia (UII). Saya mewakili UII. Di sini saya belajar dan menyerap energi positif dari forum mulia ini. Izinkan saya memulai dengan melakukan…

Ketimpangan dan Empati

Apakah pernah melihat sebuah meme atau poster yang di media sosial yang menggambarkan seorang ibu dan anak perempuannya melihat seorang pemulung yang sedang mengais sampah? Dalam meme tersebut, terdapat dua gambar yang disandingkan. Pada…

Kewajiban Fidusia Profesor

Keluarga besar Universitas Islam Indonesia (UII) bersyukur atas nikmat yang tak berhenti terlimpah. Pagi ini, seorang kolega kita mendapatkan amanah jabatan baru, sebagai profesor: Prof. Dr. Winahyu Erwiningsih. Untuk itu, kita semua menyampaikan…

Surplus Perasaan

Mengapa berita palsu, informasi salah, atau hoaks bisa menyebar cepat? Ada banyak jawaban. Salah satu jawabannya adalah karena naluri dan emosi telah mengalahkan fakta dan nalar. Jika ini terjadi, maka akal sehat tergadaikan. Diskusi sehat…

Progres Mondial

Karakter mondial atau internasional sudah disematkan kepada Universitas Islam Indonesia (UII) sejak berdirinya. Simak saja, misalnya, naskah kesanggupan para pelajar (ikrar mahasiswa) Sekolah Tinggi Islam (STI), nama awal UII, berikut: Kesanggupan…

Foto Pilihan

PENGAMBILAN SUMPAH. Momen pelaksanaan pelantikan dan pengambilan sumpah Rektor Universitas Islam Indonesia Periode 2018-2022, Fathul Wahid, S.T., M.Sc., Ph.D. (Foto: Jerry Irgo)

PIMPINAN BARU. Bertempat di Auditorium Abdulkahar Mudzakkir, Pengurus Yayasan Badan Wakaf telah resmi melantik Rektor dan Wakil Rektor UII Periode 2018-2022. Simak profil pimpinan baru UII. (Posted by Humas)

FATHUL WAHID, ST., M.Sc., Ph.D.
Rektor

Fathul Wahid menjabat sebagai Rektor UII untuk periode 2018-2022. Fathul adalah dosen sekaligus pakar di bidang sistem dan teknologi informasi (TI) lulusan program Doktor dari University of Agder, Norwegia.

VIP Magazine

Anda bisa membaca artikel tentang berbagai kegiatan di UII yang dimuat di VIP Magazine melalui pranala yang tersedia di bawah ini. VIP Magazine adalah majalah korporat dwibahasa milik Universitas Islam Indonesia yang terbit secara berkala.