Laman ini merupakan blog berisikan catatan kegiatan, gagasan, dan opini yang ditulis langsung oleh Rektor Universitas Islam Indonesia, dengan pengelolaan blog oleh Direktorat Hubungan Masyarakat UII.

Idulfitri: Istikamah dalam Suci

Alhamdulillah, Allah masih mempertemukan kita dengan Ramadan di tahun ini. Tak terasa, tamu agung tersebut telah meninggalkan kita. Ramadan telah menjadi katalis -- meminjam konsep dalam reaksi kimia -- bagi semua mukmin untuk meningkatkan amal.…
PTS menunggu respon | pojok rektor UII

PTS Menanti Respons Negara

Tak seorang pun tahu pasti kapan pandemi Covid-19 berakhir. Beragam prediksi muncul dengan pendekatan aneka rupa. Hasilnya pun bervariasi. Ada yang menyebut Juni, September, Desember, dan bahkan selepas pengujung 2020. Tapi, semua nampaknya…
Ramadhan Dermawan - UII

Ramadan yang Diberkahi

Kata Ramadan muncul hanya sekali dalam Al-Qur'an dan satun-satunya bulan yang disebut di dalam Al-Qur'an. Penyebutan Ramadan dikaitkan dengan turunnya panduan hidup umat manusia: Al-Qur'an (QS Al-Baqarah 2:185). Dalam ayat tersebut sangat jelas…

Pengembangan Sains: Sayap Peradaban Islam yang Patah?

Pada Agustus 2019, Pew Research Center meliris hasil surveinya tentang kepercayaan warga Amerika Serikat terhadap saintis. Sejak 2016, baru pada survei terakhir tersebut, kepercayaan publilk kepada saintis melebihi kepada militer. Sebanyak 86%…

Diskusi yang Mencerahkan

Pertukaran ide dalam diskusi yang seharusnya mencerahkan seringkali menjelma menjadi debat kusir yang menjengahkan. Debar kusir ini bisa terjadi di banyak tempat: angkringan, grup media sosial, atau ruang publik lain, seperti layar kaca. Yang…

PTS, Ambil Ancang-Ancang di Kala Pandemi!

Pandemi Covid-19 membawa universitas di Australia mengalami krisis ekonomi. Demikian pesan yang diusung oleh harian The Guardian (14/4/20). Seberapa parah? Sebanyak 21.000 orang diramalkan akan dirumahkan, dalam enam bulan ke depan, jika pemerintah…

Foto Pilihan

PENGAMBILAN SUMPAH. Momen pelaksanaan pelantikan dan pengambilan sumpah Rektor Universitas Islam Indonesia Periode 2018-2022, Fathul Wahid, S.T., M.Sc., Ph.D. (Foto: Jerry Irgo)

PIMPINAN BARU. Bertempat di Auditorium Abdulkahar Mudzakkir, Pengurus Yayasan Badan Wakaf telah resmi melantik Rektor dan Wakil Rektor UII Periode 2018-2022. Simak profil pimpinan baru UII. (Posted by Humas)

FATHUL WAHID, ST., M.Sc., Ph.D.
Rektor

Fathul Wahid menjabat sebagai Rektor UII untuk periode 2018-2022. Fathul adalah dosen sekaligus pakar di bidang sistem dan teknologi informasi (TI) lulusan program Doktor dari University of Agder, Norwegia.

VIP Magazine

Anda bisa membaca artikel tentang berbagai kegiatan di UII yang dimuat di VIP Magazine melalui pranala yang tersedia di bawah ini. VIP Magazine adalah majalah korporat dwibahasa milik Universitas Islam Indonesia yang terbit secara berkala.