Entries by Direktorat Humas UII

HMJ Akuntansi UII Selenggarakan Battle and Lead in Accounting Competition (BALANCE)

Himpunan Mahasiswa Jurusan Akuntansi (HMJA) KOMISI Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia (FE UII) bersama Program Studi Akuntansi menyelenggarakan Battle And Lead In Accounting Competition (BALANCE) pada (31/03-02/04), bertempat di Gedung Prof. Ace Partadiredja FE UII. Secara resmi jalannya kompetisi dibuka oleh Rektor Universitas Islam Indonesia, Nandang Sutrisno, S.H., LL.M., M.Hum., Ph.D.

,

UII Berangkatkan Mahasiswa dalam Simposium Pelajar Timur Tengah dan Afrika

Partisipasi aktif mahasiswa UII dalam forum akademik global semakin gencar dilakukan dalam beberapa waktu ini. Hal ini merupakan wujud kiprah positif mahasiswa UII untuk turut mengangkat prestis pendidikan nasional di kancah global. Salah satunya yakni dengan mengikuti kegiatan diskusi dan tukar gagasan bersama mahasiswa dari berbagai negara. Sebagaimana tergambar lewat kegiatan pelepasan mahasiswa UII yang […]

Olah Rohani dan Introspeksi Diri Dapat Menguatkan Jiwa

Kasus viralnya siaran live seseorang yang melakukan tindakan bunuh diri melalui media sosial mengundang reaksi yang beragam di tengah masyarakat. Selain mengundang simpati dan keprihatinan, tidak sedikit pihak yang menyayangkan kejadian itu sampai terjadi. Pasalnya, siaran live seseorang yang melakukan bunuh diri dianggap dapat memberi preseden buruk akan terulangnya kasus serupa di kemudian hari. Kejadian […]

,

Teliti Fenomena Kecanduan Smartphone, Mahasiswa UII Raih Excellent Paper Award

Banyaknya orang dewasa maupun anak-anak yang tidak bisa lepas dari gawai rupanya dapat menjurus menjadi satu bentuk gangguan psikologis. Nomophobia, begitulah bahasa ilmiah yang dipakai untuk menyebut gangguan tersebut. Fenomena ini menarik perhatian dua orang mahasiswa Psikologi UII yang mengembangkannya menjadi penelitian. Tak disangka penelitian Ulfa F. Octaviani dan Chemara Zethy berhasil tersebut memperoleh penghargaan […]

,

Tas Kulit Berbuah Prestasi di Ajang Wirausaha Muda Mandiri

Di era digital seperti sekarang, menjadi usahawan muda bukanlah hal yang mustahil asalkan bermodalkan tekad, keyakinan, dan usaha keras. Kegagalan di awal memulai usaha bukan menjadi penghalang untuk menuju jalan sukses. Hal tersebut justru menjadi bahan pelajaran serta batu loncatan untuk lebih maju dalam berkarya. Hal inilah yang dialami Aesta Fajar, salah satu pengusaha muda […]

Membangun Passion dengan Personal Branding

Himpunan Mahasiswa Jurusan Akuntansi (HMJA) KOMISI Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia (FE UII) bersama Program studi Akuntansi selenggarakan Accounting Passion Test (ASSET) serta Seminar Motivasi pada Sabtu, (25/03) dan minggu,(26/03). Kegiatan ini menghadirkan tiga narasumber yaitu Arif Bachtiar, Drs,. MSA,. Ak, dan Arif Fajar Wibisono, SE,. Msc, yang merupakan akademisi di FE UII, serta Analisa […]

Freeport dan Kesejahteraan Rakyat Indonesia

Hubungan Negara Republik Indonesia dengan perusahaan PT. Freeport Indonesia tampaknya terus menimbulkan polemik, hal ini dikarenakan rakyat Indonesia masih belum mendapatkan haknya secara proporsional. Topik ini diketengahkan dalam Seminar Nasional yang bertajuk “Menguak Kebijakan Freeport: Adakah Kesejahteraan Untuk Rakyat?” yang berlangsung di Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia, Jum’at (24/03).

,

Kepercayaan Masyarakat Meningkat, Pendaftar UII Naik 72,28 Persen

Pendaftar pada Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Islam Indonesia (UII) Periode 2 tahun 2017 meningkat 72,28 persen dibanding periode yang sama tahun lalu. Hingga penutupan pendaftaran Paper Based Test (PBT) Periode 2 pada 25 Maret 2017 pukul 14:00 WIB, jumlah pendaftar pada PMB UII Periode 2 mencapai 5.270 orang. Jumlah ini naik 2.211 orang atau […]

,

Pembeli Rusun Komersial Berhak Mendapatkan Perlindungan Hukum

Ikatan Mahasiswa Magister Kenotariatan (IMMASTA) Universitas Islam Indonesia Bekerjasama dengan Pengurus Daerah Ikatan Notaris Indonesia (INI) dan Ikatan Pejabat Pembuat Akta Tanah (IPPAT) Kota Yogyakarta, menyelenggarakan Seminar Nasional yang bertajuk “Kepastian  dan Perlindungan Hukum Terhadap Pembeli Rumah Susun Komersial di Indonesia”, bertempat di Hotel Inna Garuda Yogyakarta, pada Sabtu (25/03).

,

Kampanyekan Energi Bersih, FTI UII Bangun Pembangkit Listrik Tenaga Surya

Dukungan perguruan tinggi terhadap kampanye energi bersih dinilai penting untuk memberi edukasi kepada masyarakat. Kebutuhan akan energi bersih semakin penting di dunia seiring dengan semakin menipisnya energi fosil. Peran kampus dalam mendorong energi bersih juga menjadi prioritas penting kebijakan UII. Sebagaimana ditunjukkan oleh beberapa dosen Teknik Elektro Fakultas Teknologi Industri (FTI) UII yang tergabung dalam […]