Menggagas Kepemimpinan Bangsa yang Santun dan Damai
Menyambut pesta demokrasi di Indonesia yang akan diselenggarakan pada tahun 2019 tentunya harus disiapkan dengan memilih calon pemimpin yang baik. Untuk dapat menciptakan itu, maka Indonesia perlu memperhatikan calon-calon pemimpin yang dapat menjaga persaudaraan sesama muslim di Indonesia.