Entries by Humas UII

,

Magister Farmasi UII Adakan FGD bersama Mitra Rumah Sakit dan BRIN

Guna memperluas jaringan kemitraan dan peningkatan mutu pendidikan, Program Studi Magister Farmasi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Islam Indonesia (UII) mengadakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) pada Sabtu (10/6). Pada acara FGD kali ini, Magister Farmasi UII bekerja sama dengan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) dan mitra rumah sakit dalam rangka […]

,

DPPM UII Gaungkan Semangat Publikasi Internasional Dosen

Publikasi ilmiah merupakan salah satu budaya akademik di lingkungan universitas yang harus terus dilestarikan. Selain untuk memajukan bidang disiplin ilmu terkait dengan penelitian yang dipublikasikan, kuantitas dan kualitas publikasi ilmiah juga menjadi tolok ukur kualitas sebuah institusi perguruan tinggi. Universitas Islam Indonesia (UII) sebagai kampus berbasis riset juga terus berupaya mendorong minat dan antusiasme dari […]

, ,

UII Gelar Angkringan Rumah Gagasan Eksposisi Riset

Universitas Islam Indonesia (UII) menggelar acara Angkringan Rumah Gagasan: Eksposisi Riset atau Research Exposition pada Kamis (8/6) di Ruang Teatrikal Lt. 1, Gedung Kuliah Umum Dr. Sardjito UII. Acara ini merupakan salah satu rangkaian dari beberapa agenda perayaan Milad ke-80 UII, sebagai kategori Kajian Ilmiah Akademis. Agenda perayaan Milad ke-80 UII terdiri dari empat kategori, […]

,

Perluas Kebermanfaatan, UII-Pemkab Kukar Jalin Kerja Sama

Sebagai perguruan tinggi nasional ternama, Universitas Islam Indonesia (UII) senantiasa berikhtiar dalam memperluas jejaring kemitraan di beragam lini. Pada kesempatan ini, UII melalui Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) berhasil menjalin kerja sama dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Kartanegara (Kukar), Kalimantan Timur. Seremoni dilaksanakan pada Senin (5/6) bertempat di Gedung FPSB, Kampus Terpadu UII. […]

,

UII dan Erasmus+ iHiLead Adakan Sekolah Kepemimpinan bagi Wakil Dekan

Guna meningkatkan mutu manajerial perguruan tinggi, Universitas Islam Indonesia (UII) bersama dengan Erasmus+ Indonesian Higher Education Leadership (iHiLead) menggelar pelatihan kepemimpinan bagi para Wakil Dekan di delapan fakultas UII. Kegiatan pelatihan yang diadakan pada Senin (5/6) di Lantai 2 Gedung Kuliah Umum (GKU) Prof. Dr. Sardjito UII tersebut dibuka dan diresmikan oleh Rektor UII Prof. […]

,

Mendesain Cetak Biru Kampung dan Perumahan di Indonesia

Fakultas Teknik Sipil & Perencanaan Universitas Islam Indonesia (FTSP UII) menggelar Coffee Morning Lecture setiap bulannya untuk mendekatkan perguruan tinggi dengan masyarakat. Kegiatan tersebut digelar pada Rabu (31/05)  di Ruang IRC Gedung Moh. Natsir Kampus FTSP UII. Tema yang diusung kali ini adalah “Membangun Kampung dan Cetak Biru Kebijakan Perumahan Indonesia”. Dekan FTSP UII, Dr-Ing. Ir. Ilya […]

,

Summer Term 2023 Bersama Mahasiswa Farmasi UII dan URI, AS

Mahasiswa Universitas Islam Indonesia (UII) terus meningkatkan mobilitas globalnya ke berbagai komunitas akademik dunia. Kali ini sebanyak 13 mahasiswa Farmasi UII mengikuti kegiatan University of Rhode Island (URI) Summer 2023 di Yogyakarta bersama 13 mahasiswa URI, Amerika Serikat. Kegiatan yang bertajuk One-Day Field Excursion tersebut berlangsung selama sehari penuh di beberapa lokasi di Yogyakarta pada […]

Belajar Menoleransi Ketidaksempurnaan

Memasuki pertengahan tahun 2023, sivitas akademika Universitas Islam Indonesia (UII) kembali mengungkapkan rasa syukur selepas menggelar Wisuda Doktor, Magister, Sarjana, dan Diploma Periode V Tahun Akademik 2022/2023. Prosesi acara yang dilaksanakan pada Jumat (26/05) di Gedung Auditorium Prof. K.H. Abdul Kahar Mudzakkir tersebut turut dihadiri orang tua wisudawan dan disiarkan pula melalui kanal daring. Kali […]

Satmenwa UII Gelar Upacara Serah Terima Jabatan

Satuan Resimen Mahasiswa Universitas Islam Indonesia (Satmenwa UII) menggelar upacara serah terima jabatan yang diadakan di Ruang Audiovisual, Gedung Perpustakaan Pusat Mohammad Hatta UII pada Jumat (19/5). Jabatan Komandan Satmenwa UII diserahterimakan dari Ade Mulyavianis selaku Komandan periode 2021-2023 kepada Muhammad Davin Wicaksono selaku Komandan Satuan terpilih periode 2023-2024.