Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Islam Indonesia (UII) menyelenggarakan Kaliurang Festival Hub keenam pada Kamis (05/09) di Bioskop Sonobudoyo. Acara kali ke-6 ini merupakan hasil kolaborasi dengan visual Documentary Project (VDP) Kyoto, sebagai kurator penayangan 5 film dokumenter terpilih. Mengangkat tema “Ketika Penonton Jepang menyaksikan Film Dokumenter Asia Tenggara”, Nishi Yoshimi, koordinator kurator film VDP dan Sazkia Noor Anggraini, pengajar ISI yogyakarta hadir sebagai pembicara. Read more
Gedung GBPH Prabuningrat (Rektorat)
Kampus Terpadu Universitas Islam Indonesia
Jl. Kaliurang km. 14,5 Sleman, Yogyakarta 55584 Indonesia
Telepon: +62 274 898444
Faks: +62 274 898459
Email: info[at]uii.ac.id
Akreditasi Institusi Unggul. Universitas Islam Indonesia telah mendapatkan Akreditasi Institusi Unggul dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) pada tahun 2022.